KEGIATAN SOSIALISASI DINAS KOMINFO DENGAN JUDUL BIJAK DAN PRODUKTIF DI ERA DISRUPSI DIGITAL

0

Mohon izin melaporkan kegiatan hari ini
Hari rabu 23 Maret 2022
Dimulai jam 09.00
Tempat hotel ijen suites

Penyelenggaran Dinas Komunikasi dan Informatika Kota Malang (DISKOMINFO)

DIHADIRI oleh
Pemuda pemudi kota malang
Pelaku bisnis Online
Saran dari DPR, musrenbang kecamatan dan Bagian kampung tematik

Acara ini dimulai dengan seremonial pembukaan kemudian diteruskan dengan pemaparan tentang sosialiasi Bijak Bermedsos dengan tema “PENGELOLAAN MEDSOS DALAM PERSPEKTIF HUKUM ITE” oleh Dr. Nuruddin Hady, SH. MH. Dalam materinya beliau mengupas habis tentang UU ITE NO.19 TAHUN 2016 dan berdiskusi dengan para undangan.
Sambutan kedua oleh ketua penyelenggara dari DiskomInfo Kota Malang memaparkan bahwa sudah tidak mungkin lagi penduduk si indonesia baik tua dan muda tidak bisa terlepas dari gadget dan aktif dalam media sosial, karena itu mengapa perlu di adakan acara ini agar semua pelaku medsos faham bagaimana bijak dalam bermedsos, baik dalam memposting dan berkomentar.
Sambutan ke-3 oleh Bapak Walikota Bpk Drs H. SUTIAJI memaparkan dan menegaskan pemuda yang hadir merupakan tolak ukur kemajuan kedepan dengan kreatifitas dan produktifitas mereka. Namun perlu di organisir dan kelola dengan baik dan bijak. Sehingga beliau membut slogan BIJAK DAN PRODUKTIF baik dalam berinformasi dan bermedia sosial.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *